top of page

Pilih Jalur Karier yang Ingin Anda Bangun

Setiap orang memiliki latar belakang dan impian yang berbeda.
Di Nusa Connexion, kami membantu Anda menyiapkan karier yang realistis dan legal

yang sesuai dengan kebutuhan pasar kerja internasional, khususnya di Kanada.

Ingin Memperbaiki Hidup Melalui Karier Internasional?

Kesempatan itu ada, namun hanya bagi mereka yang siap secara keterampilan, bahasa, dan strategi.

Canada dan banyak negara lain saat ini membutuhkan tenaga kerja terampil di berbagai bidang —
mulai dari kesehatan, trade skills, IT, pendidikan, hingga industri manufaktur.

Masalahnya, banyak orang gagal bukan karena tidak pintar,  tetapi karena tidak tahu harus menyiapkan diri dengan cara yang benar.
 

Pelatihan Kerja & Karier Berbasis Tujuan

Di Nusa Connexion, kami tidak menjual mimpi kosong.

Kami membantu Anda:

  • Mengenali karier yang realistis & sesuai profil Anda

  • Mempersiapkan skill dan bahasa yang dibutuhkan

  • Mengambil pelatihan & sertifikasi yang relevan

  • Mendapatkan bimbingan karier internasional yang legal

 

Mengapa Nusa Connexion Berbeda?

✔ Berbasis resmi di Québec, Canada
✔ Dipimpin oleh ICEF-Certified International Education Agent
✔ Didukung oleh International Student Counselor
✔ Fokus pada pelatihan kerja & kesiapan karier, bukan janji instan

Kami berpartner dengan institusi pendidikan resmi di Canada, antara lain:

  • McGill School of Continuing Studies

  • Vanier College Language School

  • (dan institusi lain dalam proses kerja sama)

 

 

Dukungan Visa & Jalur Legal (Melalui Partner Resmi)

Untuk klien yang telah dibimbing oleh Nusa Connexion, kami dapat:

  • Mengarahkan ke Immigration Lawyer partner untuk:

    • Visitor Visa (EduTravel)

    • Study Permit (studi > 6 bulan)

  • Menghubungkan dengan partner Immigration Lawyer lain yang:

    • Memiliki job listing

    • Menangani proses kerja berbasis LMIA

⚠️ Partner kami hanya menerima klien yang telah mengikuti bimbingan Nusa Connexion,
karena kami adalah lembaga pelatihan kerja resmi yang memastikan klien siap secara skill, bahasa, dan etika profesional.

 

 

 

Francophone Mobility Program

Program ini sangat membutuhkan kemampuan bahasa Prancis yang baik.
Karena itu, kami menyiapkan:

  • Pelatihan bahasa Prancis profesional

  • Terminologi kerja

  • Persiapan karier Francophone secara bertahap

 

Siap Menentukan Arah Karier Anda?

Pilih Jalur Karier Anda dan  Jelajahi Program Pelatihan Nusa Connexion

Karier yang baik tidak terjadi secara kebetulan. Karier dibangun dengan persiapan yang tepat.

 

Kerjasama dengan Nusa Connexion
Bukalah peluang global bagi pelajar/mahasiswa, alumni, staff/karyawan hingga senior leader di institusi pendidikan/perusahaan Anda lewat Nusa Connexion. Kami menyediakan pelatihan keterampilan, sertifikasi internasional, dan jalur legal ke Canada — semuanya didukung oleh mitra resmi pendidikan dan imigrasi kami di Canada.

Bermitra dengan Nusa Connexion
Berikan siswa, karyawan, atau anggota Anda keunggulan global yang mereka butuhkan.

Kami menyediakan pelatihan keterampilan, sertifikasi internasional, dan jalur legal ke Kanada — semuanya didukung oleh mitra resmi pendidikan dan imigrasi Kanada kami.

👉 Jadilah Mitra – Buka peluang global bersama.

bottom of page